Apa yang dilakukan orang ketika nama baiknya dicemarkan oleh orang yang tidak bertanggung jawab?
pilih menyelesaikan baik-baik dengan bicara empat mata dengan orang yang berbuat,
atau tuntut yang bersangkutan (yang mencemarkan) supaya nama baiknya dipulihkan.
Pilihan yang sulit….