Menjelajahi Pesona Kota Lama Semarang dan Kuliner Lezat

Kesan pertama saya tentang Semarang adalah kota yang panas dan ramai. Namun, setelah menjelajahi lebih dalam, saya menemukan banyak pesona tersembunyi di kota ini. Kota ini cukup menarik. Dua stasiun yang sangat terkenal adalah Semarang Tawang dan Semarang Poncol. Tapi saya bukan mau membahas dua stasiun itu. Karena belum sebulan lalu, kota Semarang dilanda banjir, … Continue reading Menjelajahi Pesona Kota Lama Semarang dan Kuliner Lezat

SM.

Terjaga sebelum tiba. Ternyata hari telah berganti. Saatnya meneruskan tujuan. Bersama para penunggu yang menanti jam keberangkatan tiba, tak berharap tertinggal atau tertukar. Rasa kantuk sementara sirna, berganti suara hentakan musik dari kejauhan, menghibur orang-orang yang kesepian. Menunggu menjadi sebuah keheningan dalam sepi udara kota sebelum berubah panas, meluaskan pikiran dan pandangan. Lagu keroncong memanggil … Continue reading SM.

Rasanya

Hei. Rasanya sudah lama kita tak bersua. Sekelebat aku melihatmu di stasiun, tadi. rasanya waktu tak mampu melumpuhkan ingatan Meski samar, aku masih bisa mendengar langkah kakimu yang terburu bergegas pergi. Rasanya tempat ini tidak betah membuatmu berlama-lama. Rasamu, kurasa Stasiun memang bukan rasa untuk pulang.