potret cover buku di toko buku, bolehkah?

Pernah nggak pas jalan-jalan ke gramedia, trus ketemu buku baru atau pas baca sinopsis di belakangnya jadi tertarik? Selanjutnya ambil kamera handphone trus dijepret covernya. Kalau aku jangan tanya, sering banget malah. Sebelumnya pakai cara konvensional, yaitu nuliskan judulnya di draft message, trus disave di hp. Tapi lama-kelamaan sepertinya nggak praktis seperti itu, barulah punya … Continue reading potret cover buku di toko buku, bolehkah?