Mari membuat kebahagiaan-kebahagiaan kecil. Meski katanya senyum adalah jendela jiwa, kadang kala suatu pertanyaan pesimistik hanya perlu dijawab dengan senyum palsu.
Satu kemewahan seharga lima ribu. Setidaknya membuat hari hujanmu lebih hangat.
Di Kedai Kopi, 14082020